Pembentukan logam Dingin dengan tekanan
Pembentukan material plat dengan pukulan artinya gaya
yang diperlukan untuk pembentukan diberikan dengan kejutan, yaitu melalui pemukulan
dengan palu atau sejenisnya. Sedangkan pembentukan dengan tekanan yaitu, gaya
yang diberikan kepada material sehingga terjadi pembentukan dilakukan dengan
perlahan. Peralatan yang diperlukan pada pembentukan dengan tekanan yaitu
sepasang alat yang terdiri dari tool (punch) dan die. Tool adalah
alat penekan sedang die adalah cetakannya. Tool letaknya di atas
dan die berada di bawah, sedang material yang akan dibentuk dipasang di
atas die. Bentuk tool (punch)
mirip dengan bentuk alur pada die.
Adanya gaya
penekanan dari tool kepada material (plat), maka plat akan masuk ke
dalam die dan terbentuklah plat itu mirip dengan bentuk alur pada die
Pembentukan logam Dingin dengan tekanan
Reviewed by dpy
on
April 02, 2015
Rating:
No comments: